Wabup Lampura Hadiri Cangget Lebaghan di Sungkai Utara

    Wabup Lampura Hadiri Cangget Lebaghan di Sungkai Utara
    Wabup Lampung Utara Hadir di Kegiatan Cangget Lebagran di Sungkai Utara Bersama KNPI Lampung Utara, Foto dok Warta 9

    Lampung Utara - Wakil Bupati Lampung Utara, Ardian Saputra, menghadiri Festival Budaya Cangget Lebaghan (1444 H) Tahun 2023. Bersama Muli Meghanai se-Sungkai Utara, kegiatan berlangsung di halaman Kecamatan Sungkai Utara, Senin 24/04/2024.

    Masih dalam suasana Lebaran, saya atas nama pribadi, keluarga dan Pemerintah Daerah mengucapkan minal aidzi walfa idzin mohon maaf lahir dan batin. Saya melihat sungguh sangat luar biasa, melihat pemuda-pemudi kabupaten Lampura khususnya Kecamatan Sungai Utara serta KNPI, yang bisa menyelenggarakan adat budaya Lampung.

    Kalau bukan kita siapa lagi yang melestarikan adat budaya, ini adalah suatu hal yang sangat membanggakan Pemerintah Daerah.

    Ada salah satu pemuda yang mengkritik Lampung, Lampung tak seburuk yang dikatakan, pemuda juga mesti paham karena bukan hanya pembangunan Insprakstruktur saja yang harus dibangun, adat budaya juga harus dikembangkan serta lainnya.

    Kepada pemuda-pemudi mari kita bersama-sama membangun adat budaya kita, agar bisa dikenal diluar Kabupaten lain. Ucap Wabup dalam sambutan. (*)

    lampung lampung utara
    Chandra Saputra

    Chandra Saputra

    Artikel Sebelumnya

    Pemkab Lanpura Adakan Sholat Idul Fitri...

    Artikel Berikutnya

    Rapat Sambut HUT Lampura Ke 77

    Berita terkait